Bahan bahan membuat soto ayam
- Kol 200 gram iris tipis
- Air 200 ml
- serai 2 batang
- soun 50 gram,rendang diair panas
- penyedap rasa
- telur 3 butir,rebus
- lengkuas 1 ruas
- daun jeruk 3 lembar
- daun bawang 3 batang,iris tipis
- bawang goreng
- toge 200 gram
- daun salam 3 lembar
- Ayam 1 ekor ukuran sedang,potong menjadi 2 bagian
- tomat merah 2 buah
Bumbu soto ayam Yang dihaluskan
- Bawang putih 6 siung
- jahe 1 1/2 ruas
- garam secukupnya
- baang merah 3 siung
- merica 1/2 sendok teh
- kunyit 1,5 ruas
- kemiri 5 butir
Cara membuat soto ayam enak dan mudah
- Tumis semua bumbu yang sdah dihaluskan hingga terasa harum
- ayam direbus tambahkan bumbu soto yang ditumis,tambahkan lagi daun jeruk ,daun serai,daun salam,lengkuas selama 30 menit hngga ayam empuk,angkat dan sisihkan
- Rebus air hingga mendidih tambahkan merica bubuk,garam penyedap rasa,
- masukan daging ayam, tambahkan toge,kol irisan soun,tomat,telur dan siram dengan kuah soto taburi dengan bawang goreng
- soto ayam siap disantap
Sekian resep soto ayam enak semga bermanfaat dan selamat mencoba.